Informasi Pendaftaran, Persyaratan, dan Penerimaan CPNS 2017

Jangan Khawatir! Pendaftaran CPNS 2016 Kembali Dibuka

Kabar membahagiakan dari pemerintah terkait moratorium CPNS, bagi masyarakat yang igin menjadi CPNS sudah bisa mencoba lagi tahun depan, Sebab Kuota bagi Calon CPNS kembali dibuka.

Hal ini langsung disampikan oleh Bambang Dayanto Sumarsono selaku Asdep Kordinasi Kebijakan, penyusunan dan Evakuasi Program dan Pembinaan SDM Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) . Tapi dalam pernyataan tersebut Bambang menyatakan Kuotanya tidak banyak.
“Jangan kawatir Peluang dan Kuota untuk Calon PNS tahun depan masih ada” ungkap Bambang di kantornya Rabu (4/11).
Agar tidak mengganggu Fiskal, rekrutmen dilakukan denga terbatas juga, dalam artian jumlah pegawai baru hanya sebatas menggnatikan PNS 2016. dan pensiunan yang masuk sebesar 100 Ribuan PNS , ini sangat menjadi peluang emas bagi masyarakat yang menunggu kedatangan Rekrutmen CPNS. 

“Kuotanya tidaka akan lebih dari 100 Ribu, untuk menghindari penambahan gaji pegawai Postur APBN” lanjutnya. (Sosialberita)
Jangan Khawatir! Pendaftaran CPNS 2016 Kembali Dibuka
Jangan Khawatir! Pendaftaran CPNS 2016 Kembali Dibuka

Tag : News, Pendaftaran
0 Komentar untuk "Jangan Khawatir! Pendaftaran CPNS 2016 Kembali Dibuka"

Back To Top